Sabtu, 19 Mei 2018

Latihan soal dan pembahasan Matematika kelas 7 semester 2 SMP kurikulum 2013

Latihan soal dan pembahasan Matematika kelas 7 semester 2 SMP kurikulum 2013

Aritmatika Sosial

1. seorang penjual sotomengeluarkan modal sebesar Rp. 1.000.000, 00 untuk menjalankan usahanya. Dia mematok soto seharga Rp. 8000,00 Jika pada hari itu menanggung kerugian sebesar 5 %, Maka taksiran banyak soto yang terjual pada hari itu adalah .....

Pembahasan :

Untung adalah harga penjualan lebih besar dari harga pembelian (atau modal)

Untung = harga penjualan - harga pembelian (modal).

Rugi adalah harga penjualan lebih kecil dari harga pembelian (atau modal)

Rugi = harga pembelian (modal) - harga penjualan

% rugi = Harga rugi : harga beli (modal) x 100%
harga rugi = 5 : 100 x 1000.000 = Rp 50.000
seorang penjual soto mengeluarkan modal sebesar Rp1000.000,00.
Harga bakso Rp8.000,00 per porsi.
Dia merencanakan ruginya 5 %, sehingga
Rugi = harga beli (modal) - harga jual
⇔ 50.000  = 1.000.000,00 - harga jual
⇔ harga penjualan = 1.000.000 - 50.000
⇔ harga penjualan = 950.000

Jadi, harga penjualan Rp 950.000,00

Kemudian, harga soto Rp8.000,00 per porsi, sehingga
jumlah porsi yang di buat = harga penjualan : harga per porsi
⇔ jumlah porsi yang di buat = 950.000 : 8.000
⇔ jumlah porsi yang di buat = 118, 75 maka dibulatkan 119 porsi





Selasa, 15 Mei 2018

silabus pembelajaran SMP kelas VII


SILABUS
Sekolah                       :  SMP Nusantara
Kelas                           :  VII
Mata pelajaran             :  IPA
Semester                      :  2
Standar Kompetensi   :  -Memahami gejala-gejala alam melalui pengamatan

Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Kegiatan Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi
Waktu


Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Intrumen
Contoh Intrumen
1.1.  Melaksanakan         pengamatan objek secara terencana dan sistematik untuk memperoleh informasi gejala- gajala alam biotik dan   abiotik
Gejala gejala alam meliputi:
1 Gejala alam biotik

2 Gejala alam abiotik

3 Pengamat
   an Objek
o  Mengenal ciri-ciri gejala alam biotik dan abiotik serta contoh nya

o  Menerapkan sikap ilmiah


-  Menjelaskan pengertian lingkungan biotik dan abiotik

-  Menyebutkan komponen biotik dan komponen abiotik

-  Membedakan gejala alam kebendaan dan kejadian pada objek biotik beserta abiotik melalui pengamatan

· Tes tertulis



· Tes tertulis


· Tes tertulis


§ Tes essay


§ Tes PG


§ Tes  PG









· Apa yang dimaksud dengan lingkungan biotik dan abiotik?

· Tergolong apakah komponen biotik?
a.    Mengukur batang Tumbuhan
b.    Tanah longsor
c.    Banjir
d.   Gerhana matahari


4 jam x 40’
( 2x pertemuan)
o  Slamet Prawirohartono,sains Biologi, kelas 7 SMP Semester 1,Jakarta : Bumi Aksara.

o  Saktiyono,IPA Biologi SMP dan Mts Jilid 1 untuk kelas VII, Jakarta : Erlangga, (Eksis), 2004

Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Kegiatan Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Intrumen
Contoh Intrumen
1.1.  Melaksanakan         pengamatan objek secara terencana dan sistematik untuk memperoleh informasi gejala- gajala alam biotik dan   abiotik
Gejala gejala alam meliputi:
1 Gejala alam biotik

2 Gejala alam abiotik

3 Pengamat
   an Objek
o  Memiliki ketrampilan dalam melakukan pengamatan objek

-  Mengaplikasikan kegiatan kinerja ilmiah

-  Memahami langkah-langkah metode ilmiah

· Tes tertulis


· Tes tertulis



§ Tes essay

§ Tes essay

·      Sebutkan tata cara peraturan dalam laboratorium!

·      Bagaimana langkah-langkah metode ilmiah?




4 jam x 40’
( 2x pertemuan)
o  Paroji dan Haryati,  Platinum jelajah Biologi 1 untuk kelas VII SMP dan MTs,      Solo: PT Tiga Serangkai, 2009.

o  LKS IPA terpadu Kelas VII SMP

o  Lingkungan sekitar
1.2  Menganalisis data percobaan gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan serta penerapan dalam kehidupan sehari-hari
Gerak lurus meliputi :
1)      Pengertian gerak

2)      Macam-macam gerak

3)      Jarak dan perpindahan

o  Mendefinisikan tentang gerak

o  Memahami macam-macam gerak beserta contoh dalam kehidupan
-  Menjelaskan pengertian gerak

-  Membedakan macam-macam gerak dan serta contoh

· Tes tertulis
§ Tes uraian



§ Tes PG
· Apa yang dimaksud dengan gerak?

· Yang bukan merupakan gerak benda terhadap acuan orang yang melakukan aktivitas adalah
a.    barbel yang diangkat dari lantai
b.    sepeda yang sedang melaju


6 jam x 40’

(3x pertemuan)
o  Abdi guru, tim, IPA Fisika untuk SMP kelas VII, Jakarta: Erlangga, 2002.


Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Kegiatan
 Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi
Waktu


Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Intrumen
Contoh Intrumen
1.2  Menganalisis data percobaan gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan serta penerapan dalam kehidupan sehari-hari

4)   Kecepatan dan kelajuan

5)   Kelajuan rata-rata

6)   Gerak lurus beraturan

7)   Gerak lurus berubah beratuaran

o  Mengidentifikasikan jarak dan perpindahan

o  Mendeskripsikan kecepatan dan kelajuan

o  Mendeskripsikan kelajuan rata-rata

o  Merumuskan tentang gerak lurus beraturan

o  Menyelidiki GLB dengan Pewaktu ketik

o  Menentukan grafik jarak terhadap waktu untuk gerak lurus beraturan
-  Menjelaskan tentang jarak dan perpindahan

-  Menentukan perbedaan antara kecepatan dengan kelajuan

-  Menjelaskan konsep tentang kelajuan rata-rata

-  Menjelaskan pengertian tentang gerak lurus beraturan

-  Melakukan pengamatan dari percobaan GLB dengan pewaktu ketik





· Tes tertulis



· Tes unjuk Kerja








· Tes tertulis






§ tes uraian


§ tes identifikasi







§ tes uraian
c.    bola yang ditendang
d.   lembing yang dilempar

§ Jelaskan perbedaan jarak dan perpindahan!

§ Amir berlari lurus dengan kelajuan tetap 4 m/s. Berapa lama waktu yang diperlukan  untuk menempuh jarak:
a. 5 km
  b. 400 m

§ sebuah mobil bergerak lurus dengan arah tetap Mula-mula mobil bergerak dengan kelajuan 25 km/jam selama 4 menit kemudian dengan kelajuan 50km/jam selama  8 menitdan akhirmya dengan kelajuan 23km/jam selama 2 menit. Berapa kelajuan rata-rata mobil dalam seluruh perjalanan?

6 jam x 40’

(3x pertemuan)
o  Kanginan, Marthen, MSc., IPA Fisika 1 untuk SMP kelas VII, Jakarta : Erlangga, 2007

o  Budi Prasodjo, dkk., Fisika 1 SMP kelas VII, Jakarta :Yudhistira, 2010, cet 1.



Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Kegiatan
 Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi
Waktu


Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Intrumen
Contoh Intrumen
1.2  Menganalisis data percobaan gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan serta penerapan dalam kehidupan sehari-hari
 

o  Mendefinisikan tentang percepatan

o  Mendeskripsikan tentang gerak lurus berubah beraturan

o  Melakukan penyelidikan GLBB dengan pewaktu ketik

o  Menunjukkan penerapan konsep GLBB dan GLB dalam kehidupan

-  Mengambarkan dan menyimpulkan dari grafik jarak terhadap waktu untuk gerak lurus beraturan

-  Menjelaskan pengertian percepatan

-  Menjelaskan konsep tentang GLBB (dipercepat dan diperlambat)

· Tes tertulis




· Tes unjuk kerja






· Tes tertulis
§ Tes uraian




§ Tes identifikasi










§ Tes  PG
§ Apa yang dimaksud dengan GLB?

§ Gambarkan jejak/ pola ticker timer untuk gerak diperlambat

§ Sebuah kelereng digulirkan dari bagian atas bidang miring. Kelereng tersebut mengalami...
a.    GLB
b.    gerak diperlambat
c.    GLBB
d.   gerak lurus


 6 jam x 40’

(3x pertemuan)

o  Alat peraga

o  LKS IPA terpadu kelas VII SMP
.1.3  Menerapkan keselamatan kerja dalam melakukan pengamatan gejala- gejala alam
Keselamatan kerja dilaboratorium meliputi :

o  Mencari informasi dari berbagai sumber tentang keselamatan kerja





-  Menjelaskan hakikat keselamatan kerja


· Tes tertulis
§ Tes essay
§ Apakah pengetian dari keselamatan kerja?



o  Slamet Prawirohartono,sains Biologi, kelas 7 SMP Semester 1,Jakarta : Bumi Aksara.




Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Kegiatan Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi
Waktu


Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Intrumen
Contoh Intrumen
1.3  Menerapkan keselamatan kerja dalam melakukan pengamatan gejala- gejala alam
1   Keselamatan kerja

2.    Bahan-bahan dan sumber
berbahaya
Dilaboratorium

3.    Simbol-simbol berbahaya dilaboratorium

o  Memahami petunjuk-petunjuk yang harus ditaati  dalam peraturan apabila terjadi kecelakaan dilaboratorium

o  memperlakukan alat dan bahan penelitian secara aman

o  menyebutkan bahan –bahan berbahaya dan bahan yang dapat menimbulkan penyakit

-       Memegang/membawa dan memperlakukan alat dan bahan penelitian secara aman

-       Mendeskripsi bahan-bahan dan bahan yang dapat menimbulkan penyakit

-       Memperlakukan bahan-bahan berbahaya dengan hati-hati

-       Memperlakukan bahan-bahan berbahaya dengan hati-hati
· Tes tertulis







· Tes tertulis












§ Tes essay







§ Tes Essay













·      Mengapa didalam laboratorium perlu diberlakukan peraturan?

·      Sebutkan alat-alat yang ada di laboratorium?



4 jam x 40’

( 2x pertemuan)
o  Saktiyono,IPA BiologiSMP Dan MtsJilid 1untuk kelas VII, Jakarta : Erlangga (EKSIS), 2004.           

o  Paroji  dan Haryati,  Platinum jelajah Biologi 1 untuk kelas VII SMP dan MTs,      Solo: PT Tiga Serangkai, 2009






Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Kegiatan Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi
Waktu


Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Intrumen
Contoh Intrumen
1.3  Menerapkan keselamatan kerja dalam melakukan pengamatan gejala- gejala alam

o  menjelaskan secara benar dan tepat simbol-simbol dalam laboratorium


Mengidentifikasi secara cermat simbol-simbol dalam laboratorium


· Tes tertulis
§ Tes essay


· Apa arti dari simbol radioaktif? dan bagaimana cara menggunakan bahan tersebut?





4 jam x 40’

( 2x pertemuan)

o  Media slide

o  Alat-alat praktikum



Batang,      Mei 2012
Mengetahui


             Kepala sekolah                                                                        Guru Mata Pelajaran



             (                                 )                                                                 (                                  )
               NIP.                                                                                           NIP.